CARA MEMBERSIHKAN KACA MOBIL SUPAYA KINCLONG
Kaca mobil adalah bagian yang sangat penting anda rawat supaya aman dalam berkendara. Pandangan kaca yang jelas akan menjadikan anda lebih baik dalam berkendara. Coba anda bayangkan jika kaca mobil anda kusam, pasti jarak pandang saat berkendara akan terganggu.
Jika anda tidak rajin merawat kaca mobil, maka akan kaca akan cepat kusam dan sulit untuk menjadi kinclong. Nah disini saya akan memberikan tips atau cara membersihkan kaca mobil supaya kinclong.
Ada banyak cara untuk menjadikan kaca mobil anda kinclong, salah satunya akan saya jelaskan dibawah ini, namun ada beberapa alat yang perlu anda siapkan supaya bisa langsung anda praktekan.
Lalu apa saja alat yang perlu anda siapkan, ini dia alatnya :
1. Lap Microfiber
2. Water Remover (max99)
Cukup hanya dua alat saja, lalu bagaimana caranya?
Pertama anda bersihkan terlebih dahulu permukaan kaca mobil anda sampai kering, lalu semprotkan water remover pada permukaan kaca mobil anda sampai merata, disini saya gunakan water remover max99, langkah terakhir adalah lap kaca mobil anda menggunakan kain microfiber sampai kering.
Anda tidak perlu terlalu sering menggunakan water remover ini, karena max99 tahan lama melapisi kaca mobil anda, anda hanya perlu membersihkan kaca mobil jika air sudah tidak mengalir di permukaan mobil anda.
Pembersih kaca max99 ini memiliki beberapa kelebihan, yaitu sebagai berikut:
1. Membuat Jarak pandang terlihat jelas
2. Air di permukaan kaca akan mengalir seperti di daun talas
3. Mencegah tumbuh jamur di permukaan kaca
4. Menjaga dari derasnya air hujan
Max99 sangat cocok untuk berbagai jenis kaca mobil, dan bisa dengan mudah anda dapatkan. Anda bisa membeli max99 disini >>Max99
Komentar